Pengabdi Nafsu • Fatwa NU

Pengabdi Nafsu • Fatwa NU Suatu ketika Imam Ghozali berkumpul dengan murid-muridnya. Lalu Imam Ghozali bertanya, “Wahai murid-muridku sekalian, coba kalian jawab. Apa yang paling dekat dengan diri kita di dunia ini?” Murid-muridnya menjawab, “Orang tua, guru, kawan, dan sahabatnya”. Imam Ghozali menjelaskan semua jawaban itu benar. Tetapi yang paling dekat dengan kita adalah “MATI”. … Continue reading Pengabdi Nafsu • Fatwa NU

Doa Ketika Ada Angin Menakutkan • Fatwa NU

Doa Ketika Ada Angin Menakutkan • Fatwa NU Angin adalah salah satu dari tentara Allah. Angin dapat membawa berkah satu ketika. Pada tempo lain, angin dapat mendatangkan bencana luar biasa. Karenanya kita dianjurkan untuk banyak berdoa kepada Allah SWT untuk menggerakkan angin keberkahan untuk umat manusia dan makhluk semesta..Ketika ada angin keras menerpa, Rasulullah mengajarkan … Continue reading Doa Ketika Ada Angin Menakutkan • Fatwa NU

Umat Terbaik • Fatwa NU

Umat Terbaik • Fatwa NU Secara bahasa ma’ruf berarti diakui, diketahui, dimaklumi. Maksudnya, sebuah perbuatan adalah baik menurut pengakuan nurani juga masyarakat secara umum. Sementara munkar bermakna sebaliknya, yakni diingkari, ditentang, dilawan. Maksudnya, sebuah perbuatan adalah buruk menurut pengingkaran nurani juga masyarakat secara umum. .Kedua istilah tersebut lebih sering terkait dengan konteks kemasyarakatan ketimbang urusan … Continue reading Umat Terbaik • Fatwa NU

Cara Menasehati Pemerintah • Fatwa NU

Cara Menasehati Pemerintah • Fatwa NU Ini Cara Membedakan Penceramah Aswaja dan Non-Aswaja.Assalamu alaikum.Redaksi NU Online, saya ada sedikit pertanyaan. Pertanyaannya, bagaimana cara mudah membedakan aliran Aswaja dan non-Aswaja dalam pengajian? Kurang lebihnya seperti itu pertanyaannya. Terima kasih. Wassalamu alaikum. (Hamba Allah).JawabanAssalamu alaikum wr. wb.Pembaca yang kami hormati, semoga kita senantiasa diberi rahmat dan taufiq … Continue reading Cara Menasehati Pemerintah • Fatwa NU

Doa Agar Tidak Salah Pilih Pemimpin • Fatwa NU

Doa Agar Tidak Salah Pilih Pemimpin • Fatwa NU .Pemimpin adalah hal penting dalam kehidupan masyarakat. Karena itu, menentukan pilihan terhadapnya nyaris sama dengan menentukan masa depan mereka. Karena itu masa menjelang pemilihan umum (pemilu), baik pilpres, pileg, ataupun pilkada menjadi  momen krusial untuk berupaya menjatuhkan pilihan kepada yang terbaik. Selain mencermati dengan akal sehat, … Continue reading Doa Agar Tidak Salah Pilih Pemimpin • Fatwa NU

Dua Zakat • Fatwa NU

Dua Zakat • Fatwa NU Di dalam fiqih, zakat wajib dibagi menjadi dua macam. Pertama, zakat nafs (badan) atau yang lebih dikenal dengan zakat fitrah. Dalam suatu hadits disebutkan:.فَرَضَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ زَكَاةَ الْفِطْرِ مِنْ رَمَضَانَ عَلَى النَّاسِ صَاعًا مِنْ تَمْرٍ أَوْ صَاعًا مِنْ شَعِيرٍ عَلَى كُلِّ حُرٍّ أَوْ عَبْدٍ ذَكَرٍ أَوْ … Continue reading Dua Zakat • Fatwa NU

Doa Menghilangkan Waswas ketika Shalat • Fatwa NU

Doa Menghilangkan Waswas ketika Shalat • Fatwa NU ..Waswas merupakan sebuah penyakit yang bersumber dari setan. Waswas seringkali terjadi dalam ibadah, khususnya dalam shalat. Rasa waswas tersebut biasanya berawal dari keragu-raguan dalam diri seseorang apakah niat, bacaan ataupun gerakannya dalam shalat sudah sah atau belum..Agar terhindar dari penyakit waswas, Syekh Sulaiman al-Bujairami dalam kitab al-Bujairami … Continue reading Doa Menghilangkan Waswas ketika Shalat • Fatwa NU

Amalan Mustajab Seusai Sholat Jum’at • Fatwa NU

Amalan Mustajab Seusai Sholat Jum’at • Fatwa NU ..Syair ini pada tahun 1950an kerap dilantunkan orang-orang tua. Demikian diceritakan orang-orang tua di masa kini. Syair yang juga dipopulerken Gus Dur ini kerap dinisbahkan kepada seorang legenda yang sangat cendekia dan jenaka. Walhasil syair ini keluar dari seseorang yang dikenal dengan sebutan Abu Nawas atau Abu … Continue reading Amalan Mustajab Seusai Sholat Jum’at • Fatwa NU

Soal Mahar Nikah • Fatwa NU

Soal Mahar Nikah • Fatwa NU Mahar Perkawinan Terjangkau, Angka Jomblo Berkurang..Tidak sedikit orang terhalang menuju perkawinan karena masalah biaya. Karenanya ada sebagian anggota masyarakat yang enggan berkenalan dengan lain jenis. Dan tidak sedikit mereka yang berkenalan cukup jauh dengan lawan jenis kandas di tengah jalan karena terbentur biaya perkawinan..Kita juga menemukan sebagian masyarakat yang … Continue reading Soal Mahar Nikah • Fatwa NU

Doa Rasulullah Menghadapi Orang Yang Ngeyel • Fatwa NU

Doa Rasulullah Menghadapi Orang Yang Ngeyel • Fatwa NU Doa Rasulullah SAW Ketika Jengkel Hadapi Orang Ngeyel..Sekali waktu kawan bicara itu menyenangkan. Tetapi adakalanya kawan bicara menjengkelkan. Tidak sedikit mereka menanyakan berulang kali hal yang sudah sangat jelas. Mereka ini tampak seperti orang yang tidak menangkap pembicaraan..Hal ini bisa dipahami mungkin karena antara lain mereka … Continue reading Doa Rasulullah Menghadapi Orang Yang Ngeyel • Fatwa NU

Design a site like this with WordPress.com
Get started